Pendanaan Hibah Penelitian Dosen Pemula dari Kemenristekdikti Tahun Anggaran 2019

Geliat penelitian sudah mulai nampak di lingkungan STT Terpadu Nurul Fikri, Hal ini terlihat dari diterimanya proposal hibah dosen pemula yang mengalami peningkatan dibanding tahun lalu.

Berdasarkan Keputusan Direktur Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan Nomor B/87/E3/RA.00/2020 tentang Penerima Pendanaan Penelitian Perguruan Tinggi Non-PTNBH Usulan Tahun 2019, Berikut daftar dosen lolos pendanaan hibah :

  • Ahmad Rio Adriansyah, Dosen Teknik Informatika
    dengan judul penelitian \”Pengenalan Pola Fonem Vokal menggunakan Short Time Fourier Transform dan Fitur Mel Frequency CepstralCoefficient\”.
  • Fardan, ST., MSC, Dosen Sistem Informasi)
    dengan judul penelitian \”Perancangan Aplikasi Pembelajaran Sistem Komunikasi Selular Generasi Masa Depan (5G) Berbasis Opensource dengan Platform OpenAirInterface5G (OAI)\”.
  • Hilmy Abidzar Tawakal, Dosen Teknik Informatika
    dengan judul penelitian \”Pengembangan Mobile Games dengan Pendekatan Model-Driven Game Development untuk Pembelajaran Pola Matematika Berbentul Cerita Bergambar\”.
  • Lukman Rosyidi Dosen Teknik Informatika
    dengan judul penelitian \”Perancangan Sistem Audit Aset dengan Teknologi Internet of Things Berbasis Blockchain untuk Industri Asuransi Masa Depan\”.
  • Rusmanto Dosen Sistem Informasi
    dengan judul penelitian \”Evaluasi Implementasi Manajemen Hubungan Pelanggan dengan Media Sosial di Perguruan Tinggi\”.
  • Tubagus Rizky Dharmawan Dosen Teknik Informatika dengan judul penelitian \”Rancang Bangun Sistem Adaptif Honeypot pada Keamanan Teknologi Internet of Things\”.
  • Fokus Teknologi Sistem Informasi dengan judul penelitian \”Pengembangan Dashboard Realtime Rendah Biaya untuk Monitoring dan Evaluasi Akademik di PTS Menggunakan G-Suite\”.

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 

STT Terpadu Nurul Fikri

Company

About Us

Contact Us

Products

Services

Blog

Features

Analytics

Engagement

Builder

Publisher

Alamat

Jl. Situ Indah 116, Tugu, Cimanggis, Depok, Jawa Barat

© 2024 made with ❤️️ by LPPM STT Terpadu Nurul Fikri