Pada hari Senin, 06 November 2023, STT Terpadu Nurul Fikri telah mengadakan kegiatan mini conference \”The 1st Conference on Information System and Informatics Innovation Technology (CISIITECH) 2023\” dengan tema Teknologi sebagai Pendorong Transformasi Digital. Kegiatan ini ditujukan sebagai sarana bagi peserta untuk mengetahui hasil penelitian apa saja yang ada dan menjadi wadah dalam…